Post by thirdelijah on Oct 22, 2019 8:02:05 GMT
BAB 5
MENGAMPUNI
Marilah kita mulai lagi (7 Februari 2012). Sekarang AKU ingin berbicara tentang "pengampunan." Anak-anak, AKU ingin berbicara kepadamu tentang masalah pengampunan.
Anak-anakKU yang tak dapat mengampuni dalam hati mereka, masih menyimpam keluhan terhadap satu sama lain. AKU tidak bisa mengampuni mereka yang tidak dapat mengampuni. Apakah ini jelas? Bagaimana AKU dapat mengampunimu, jika kamu, dirimu sendiri, tidak dapat mengampuni orang di sekitarmu? Bukankah FirmanKU berbicara tentang hal ini?
Pengampunan adalah KASIH. Tidak dapat mengampuni mengarah pada semua jenis dosa: kepahitan, balas dendam, salah menilai, dan seterusnya. Ini memberi pijakan bagi iblis untuk masuk dan menghancurkanmu. Ini membuat kamu menjauh dari kedekatan dan keintiman denganKU, TUHANmu! dan tidak dapat membuat kamu menerima ROHKU. Ini serius!
Matius 6:14-15 Karena jikalau kamu mengampuni kesalahan orang, Bapamu yang di sorga akan mengampuni kamu juga. Tetapi jikalau kamu tidak mengampuni orang, Bapamu juga tidak akan mengampuni kesalahanmu."
Jika kamu tidak mau mengampuni, maka kamu tidak siap untuk kedatanganKU kembali. Ini akan menghambatmu dan memisahkan KITA. Tinggalkanlah perbuatan yang tidak dapat mengampuni. Saling memaafkanlah satu sama lain. Urungkanlah kemarahanmu satu dengan yang lain. Apa yang kamu dapatkan ketika kamu memendam kemarahan terhadap orang lain? Kamu akan lebih menderita dari orang yang kamu benci. Apakah kamu tidak dapat melihat hal ini? Apakah keselamatan kekalmu layak ketika kamu masih menyimpan kemarahan terhadap yang lain?
Markus 11:25 Dan jika kamu berdiri untuk berdoa, ampunilah dahulu sekiranya ada barang sesuatu dalam hatimu terhadap seseorang, supaya juga Bapamu yang di sorga mengampuni kesalahan-kesalahanmu."
Kamu harus selidiki hatimu dan tanyakanlah pada hati kecilmu tentang hal ini. Berapa nilai dari kehilangan jiwa kekalmu atas sengketa yang remeh ini? Maafkanlah dan pergilah, maka kamu akan merasa awan gelap itu diangkat dari padamu. Bahkan jika orang lain tidak mau memaafkanmu, berdoalah bagi mereka, ya berdoa untuk musuhmu. Berdoalah bagi mereka dengan hati yang tulus dan AKU akan menghangatkan hatimu untuk orang-orang yang merugikanmu. Aku akan memberikan hati yang taat.
Bagaimana kamu dapat mengharapkan mereka yang tidak berjalan di JalanKU dan mereka yang tidak memiliki ROH KUDUSKU, yang memperlakukanmu sama seperti apa yang telah kamu lakukan? Kamu harus menumbuhkan kesabaran, kebaikan hati, panjang sabar kepada mereka yang tidak mengenal AKU. Adalah tidak mungkin bagi mereka yang tidak mengenal AKU, benar-benar mengetahui AKU, berperilaku seperti yang kamu lakukan. Dapatkah kamu melihat hal ini? Kamu tidak dapat mengharapkan hal ini dari mereka yang berjalan terpisah dariKU.
Matius 5:44-45 Tetapi Aku berkata kepadamu: Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu. Karena dengan demikianlah kamu menjadi anak-anak Bapamu yang di sorga, yang menerbitkan matahari bagi orang yang jahat dan orang yang baik dan menurunkan hujan bagi orang yang benar dan orang yang tidak benar.
Dunia berpikir bahwa mereka dapat berjalan terpisah dari TUHANnya. Hal itu membodohi diri mereka sendiri. Hanya AKU yang memegang segala sesuatu bersama-sama. Hanya AKU yang membawa mereka dengan cara yang benar untuk kehidupan manusia. Dunia ini, yang menjauhkan diri dariKU, tinggal di bawah arahan palsu dan penipuan si jahat. Semuanya telah menjadi begitu jahat. Tidak ada kebenaran, hanya komproni yang jahat dan penipuan. Selain CaraKU yang Sempurna, manusia hidup di bawah penipuan dan korupsi. Tidak ada yang dapat dipercaya.
Hanya mempelaiKU, yang tetap di bumi dan berjalan sempurna di dalam kehendakKU adalah mereka yang berjalan di jalan yang lurus. Stabil dan benar. Semua yang lain berjalan di jalan yang jahat dan tidak dapat diandalkan, mereka tidak akan tenang dalam hidupnya. Segera mempelai wanitaKu akan diangkat dan dunia akan kehilangan semua gemerlapnya. Kegelapan akan meliputi semua. Saatnya akan tiba.
Pengampunan: Kunci untuk membuatmu kembali ke jalanKU. Ampunilah semua orang. Tidak mengampuni, maka akan kehilangan jiwa..
Lukas 6:37 "Janganlah kamu menghakimi, maka kamu pun tidak akan dihakimi. Dan janganlah kamu menghukum, maka kamu pun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni.
Terlalu banyak orang yang bersikap acuh tak acuh satu sama lain - sedikit kesabaran, sedikit rasa hormat. Ini semua menyebabkan perselisihan. Ini menyebabkan ketidakpuasan, sakit hati. Mereka adalah anak-anakKU yang egois. Mereka ingin menjadi yang pertama dalam segala hal. Mereka sangat sensitif terhadap kebutuhan orang lain, mereka gagal dalam melayani orang lain. Hal ini menyebabkan argumen, kemarahan.
Nak, AKU sedih dengan hal ini, tapi inti dari persoalan berasal dari keegoisan. Ini berasal dari kurangnya kerendahan hati...
Amsal 15:33 Takut akan TUHAN adalah didikan yang mendatangkan hikmat, dan kerendahan hati mendahului kehormatan.
Hanya melalui kerendahan hati, kamu dapat hidup di antara satu sama lain dengan berhasil. Kamu harus dapat menahan keinginanmu dan dapat memberi sehingga kamu memberikan dampak bagi orang di sekitarmu. Ini adalah cara yang rendah hati. Ini menghasilkan buah: damai, kepuasan, lingkungan yang menyenangkan. Hanya sedikit belajar untuk hidup seperti ini. Beberapa telah menemukan Kebenaran ini. Tapi itu adalah jalan damai, JalanKU.
AKU memberikan aturan-aturan bagi kehidupan, sehingga anak-anakKU bisa hidup damai dan memiliki kepuasan, namun mereka memilih cara mereka sendiri dan akhirnya memiliki perselisihan dan banyak ketidakpuasan. Kapan mereka akan belajar tentang jalanKU, jalan terbaik untuk perjalanan mereka? AKU tahu semuanya. AKU tahu bagaimana memberikan anak-anakKU yang terbaik untuk mereka. AKU berikan aturan dan pengajaran untuk membimbing anak-anakKU ke dalam tempat tinggal yang damai dan kepuasan. Ini, tentu saja, mengharuskan anak-anakKU meletakkan cara dan keinginan mereka dan mengikuti AturanKU.
Mazmur 34:14 jauhilah yang jahat dan lakukanlah yang baik, carilah perdamaian dan berusahalah mendapatkannya!
Pilihan yang egois menyebabkan rumah tidak bahagia. Biarkan AKU mengatur rumahmu, Biarkan AKU memerintah dalam hatimu. JalanKU Tenang, Damai, Kasih. AKU akan membawa rumahmu sebagai tempat tinggal yang penuh kebahagian, yang dimaksudkan bagi anak-anakKU.
Menyerahkan hatimu dengan rela kepadaKU dan AKU akan menurunkan hujan kedamaian. Rumah tanggamu akan memancarkan keyakinan yang tenang, kasih, dan hidup damai. Berjalan di jalan kepuasan yang tenang, kerendahan hati, dan perduli dengan perasaan orang lain menghasilkan buah kepuasan. Biarkan AKU memerintah rumah tanggamu dan AKU akan memenuhi rumahmu dengan egembiraan dan sukacita.
Mazmur 37:11 Tetapi orang-orang yang rendah hati akan mewarisi negeri dan bergembira karena kesejahteraan yang berlimpah-limpah.
Bersambung....
MENGAMPUNI
Marilah kita mulai lagi (7 Februari 2012). Sekarang AKU ingin berbicara tentang "pengampunan." Anak-anak, AKU ingin berbicara kepadamu tentang masalah pengampunan.
Anak-anakKU yang tak dapat mengampuni dalam hati mereka, masih menyimpam keluhan terhadap satu sama lain. AKU tidak bisa mengampuni mereka yang tidak dapat mengampuni. Apakah ini jelas? Bagaimana AKU dapat mengampunimu, jika kamu, dirimu sendiri, tidak dapat mengampuni orang di sekitarmu? Bukankah FirmanKU berbicara tentang hal ini?
Pengampunan adalah KASIH. Tidak dapat mengampuni mengarah pada semua jenis dosa: kepahitan, balas dendam, salah menilai, dan seterusnya. Ini memberi pijakan bagi iblis untuk masuk dan menghancurkanmu. Ini membuat kamu menjauh dari kedekatan dan keintiman denganKU, TUHANmu! dan tidak dapat membuat kamu menerima ROHKU. Ini serius!
Matius 6:14-15 Karena jikalau kamu mengampuni kesalahan orang, Bapamu yang di sorga akan mengampuni kamu juga. Tetapi jikalau kamu tidak mengampuni orang, Bapamu juga tidak akan mengampuni kesalahanmu."
Jika kamu tidak mau mengampuni, maka kamu tidak siap untuk kedatanganKU kembali. Ini akan menghambatmu dan memisahkan KITA. Tinggalkanlah perbuatan yang tidak dapat mengampuni. Saling memaafkanlah satu sama lain. Urungkanlah kemarahanmu satu dengan yang lain. Apa yang kamu dapatkan ketika kamu memendam kemarahan terhadap orang lain? Kamu akan lebih menderita dari orang yang kamu benci. Apakah kamu tidak dapat melihat hal ini? Apakah keselamatan kekalmu layak ketika kamu masih menyimpan kemarahan terhadap yang lain?
Markus 11:25 Dan jika kamu berdiri untuk berdoa, ampunilah dahulu sekiranya ada barang sesuatu dalam hatimu terhadap seseorang, supaya juga Bapamu yang di sorga mengampuni kesalahan-kesalahanmu."
Kamu harus selidiki hatimu dan tanyakanlah pada hati kecilmu tentang hal ini. Berapa nilai dari kehilangan jiwa kekalmu atas sengketa yang remeh ini? Maafkanlah dan pergilah, maka kamu akan merasa awan gelap itu diangkat dari padamu. Bahkan jika orang lain tidak mau memaafkanmu, berdoalah bagi mereka, ya berdoa untuk musuhmu. Berdoalah bagi mereka dengan hati yang tulus dan AKU akan menghangatkan hatimu untuk orang-orang yang merugikanmu. Aku akan memberikan hati yang taat.
Bagaimana kamu dapat mengharapkan mereka yang tidak berjalan di JalanKU dan mereka yang tidak memiliki ROH KUDUSKU, yang memperlakukanmu sama seperti apa yang telah kamu lakukan? Kamu harus menumbuhkan kesabaran, kebaikan hati, panjang sabar kepada mereka yang tidak mengenal AKU. Adalah tidak mungkin bagi mereka yang tidak mengenal AKU, benar-benar mengetahui AKU, berperilaku seperti yang kamu lakukan. Dapatkah kamu melihat hal ini? Kamu tidak dapat mengharapkan hal ini dari mereka yang berjalan terpisah dariKU.
Matius 5:44-45 Tetapi Aku berkata kepadamu: Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu. Karena dengan demikianlah kamu menjadi anak-anak Bapamu yang di sorga, yang menerbitkan matahari bagi orang yang jahat dan orang yang baik dan menurunkan hujan bagi orang yang benar dan orang yang tidak benar.
Dunia berpikir bahwa mereka dapat berjalan terpisah dari TUHANnya. Hal itu membodohi diri mereka sendiri. Hanya AKU yang memegang segala sesuatu bersama-sama. Hanya AKU yang membawa mereka dengan cara yang benar untuk kehidupan manusia. Dunia ini, yang menjauhkan diri dariKU, tinggal di bawah arahan palsu dan penipuan si jahat. Semuanya telah menjadi begitu jahat. Tidak ada kebenaran, hanya komproni yang jahat dan penipuan. Selain CaraKU yang Sempurna, manusia hidup di bawah penipuan dan korupsi. Tidak ada yang dapat dipercaya.
Hanya mempelaiKU, yang tetap di bumi dan berjalan sempurna di dalam kehendakKU adalah mereka yang berjalan di jalan yang lurus. Stabil dan benar. Semua yang lain berjalan di jalan yang jahat dan tidak dapat diandalkan, mereka tidak akan tenang dalam hidupnya. Segera mempelai wanitaKu akan diangkat dan dunia akan kehilangan semua gemerlapnya. Kegelapan akan meliputi semua. Saatnya akan tiba.
Pengampunan: Kunci untuk membuatmu kembali ke jalanKU. Ampunilah semua orang. Tidak mengampuni, maka akan kehilangan jiwa..
Lukas 6:37 "Janganlah kamu menghakimi, maka kamu pun tidak akan dihakimi. Dan janganlah kamu menghukum, maka kamu pun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni.
Terlalu banyak orang yang bersikap acuh tak acuh satu sama lain - sedikit kesabaran, sedikit rasa hormat. Ini semua menyebabkan perselisihan. Ini menyebabkan ketidakpuasan, sakit hati. Mereka adalah anak-anakKU yang egois. Mereka ingin menjadi yang pertama dalam segala hal. Mereka sangat sensitif terhadap kebutuhan orang lain, mereka gagal dalam melayani orang lain. Hal ini menyebabkan argumen, kemarahan.
Nak, AKU sedih dengan hal ini, tapi inti dari persoalan berasal dari keegoisan. Ini berasal dari kurangnya kerendahan hati...
Amsal 15:33 Takut akan TUHAN adalah didikan yang mendatangkan hikmat, dan kerendahan hati mendahului kehormatan.
Hanya melalui kerendahan hati, kamu dapat hidup di antara satu sama lain dengan berhasil. Kamu harus dapat menahan keinginanmu dan dapat memberi sehingga kamu memberikan dampak bagi orang di sekitarmu. Ini adalah cara yang rendah hati. Ini menghasilkan buah: damai, kepuasan, lingkungan yang menyenangkan. Hanya sedikit belajar untuk hidup seperti ini. Beberapa telah menemukan Kebenaran ini. Tapi itu adalah jalan damai, JalanKU.
AKU memberikan aturan-aturan bagi kehidupan, sehingga anak-anakKU bisa hidup damai dan memiliki kepuasan, namun mereka memilih cara mereka sendiri dan akhirnya memiliki perselisihan dan banyak ketidakpuasan. Kapan mereka akan belajar tentang jalanKU, jalan terbaik untuk perjalanan mereka? AKU tahu semuanya. AKU tahu bagaimana memberikan anak-anakKU yang terbaik untuk mereka. AKU berikan aturan dan pengajaran untuk membimbing anak-anakKU ke dalam tempat tinggal yang damai dan kepuasan. Ini, tentu saja, mengharuskan anak-anakKU meletakkan cara dan keinginan mereka dan mengikuti AturanKU.
Mazmur 34:14 jauhilah yang jahat dan lakukanlah yang baik, carilah perdamaian dan berusahalah mendapatkannya!
Pilihan yang egois menyebabkan rumah tidak bahagia. Biarkan AKU mengatur rumahmu, Biarkan AKU memerintah dalam hatimu. JalanKU Tenang, Damai, Kasih. AKU akan membawa rumahmu sebagai tempat tinggal yang penuh kebahagian, yang dimaksudkan bagi anak-anakKU.
Menyerahkan hatimu dengan rela kepadaKU dan AKU akan menurunkan hujan kedamaian. Rumah tanggamu akan memancarkan keyakinan yang tenang, kasih, dan hidup damai. Berjalan di jalan kepuasan yang tenang, kerendahan hati, dan perduli dengan perasaan orang lain menghasilkan buah kepuasan. Biarkan AKU memerintah rumah tanggamu dan AKU akan memenuhi rumahmu dengan egembiraan dan sukacita.
Mazmur 37:11 Tetapi orang-orang yang rendah hati akan mewarisi negeri dan bergembira karena kesejahteraan yang berlimpah-limpah.
Bersambung....